Thursday, December 31, 2009

Tradisi Mengayun Anak from Martapura,Kalimantan,Indonesia


Maayun (bahasa Banjar) atau anak mengayun Merupakan salah satu tradisi yang masih dilestarikan masyarakat Banjar hingga sekarang. Sebagai tradisi ini diyakini upacara tolak bala atau menghindarkan bayi yang baru lahir dari berbagai bencana.
Nah, seiring dengan tibanya bulan Rabiul Awal, Sebagai bulan kelahiran Nabi Muhammad SAW,

Dengan peringatan maulid Nabi Muhammad SAW dan acara maayun anak ini, semoga dapat menjadi doa, hingga menjadikan anak-anak kita Sebagai umat Rasulullah, yang berakhlak serta bersifat seperti Rasulullah.

No comments:

Ada yang ingin anda cari ...? pakai ini...!!

Custom Search

Peta Sumber Pengunjung yang On-Line


Pengunjung Yang On-Line

Total pengunjung

Followers for pureindonesia.blogspot.com